Rabu, 19 Oktober 2011

letter from Heechul to Hankyung :'(


Sahabatku sepanjang
masa
Pertama tak mengerti
bahasanya
Tak mengerti ucapannya
Menerjemahkan dengan
rasa
Lama lama terbiasa
Kesulitan itu
mendekatkan kami
Membuat kita sering
bermimpi
Mimpi mimpi indah
tenantang kebersamaan
Dan tiba tiba menjadi
sangat menakutkan
Pergi tanpa alasan
Hanya kepercayaan yang
tertinggal
Kupegang teguh hingga
sekarang
Lima tahun sudah
bersama
Jika kau sekarang disini
Menemani kami
Kenyataan dan impian
itu berbeda
Seperti ini contohnya
Tapi perasaan tetaplah
sama
Kau tetap akan selalu
menjadi seorang member
super junior
Walau kau tak mau
mengakuinya sekalipun
Walau kau
melepaskannya sekalipun
Tapi ku yakin kau pasti
mau, kau pasti mau
Lima tahun hanya kata
kata tentang waktu
Yang dapt
memecahkannya juga
waktu
Hanya tinggal menunggu
waktu
Kita bisa sedekat dahulu
tanpa ragu


Tidak ada komentar:

Posting Komentar